Cara Mengetahui ID Widget Blog - Widget pada blog merupakan gadget di setiap blog. Widget mempunyai banyak jenis, contohnya Popular Post, Recent Post, Labels, Pages, Gambar, Link, Text, dan masih banyak lagi. Biasanya Widget sering di letakkan pada sidebar kiri / kanan blog, footer, maupun pada header blog.
Setiap blog mempunyai ID Widget yang berbeda-beda, mungkin ada yang sama tetapi sangat kecil jumlahnya. ID Widget bisa juga disebut sebagai identitas sebuah widget. Mengetahui ID Widget kita sangat penting untuk mengedit sesuatu. Contohnya kita ingin membuat Sticky Widget di Sidebar Blog, kita harus mengetahui ID Widget terlebih dahulu.
2. Pada menu kiri, klik Layout / Tata Letak
3. Kemudian arahkan cursor kalian ke widget yang ingin dilihat ID nya, sehingga muncul link dibawah browser kalian
4. Kemudian cari kata widgetId=, seperti yang kalian di gambar ini ID Widget Popular Post di blog saya yaitu widgetId=PopularPosts1.
2. Pada menu kiri, klik Layout / Tata Letak
3. Klik Edit pada widget yang ingin dilihat ID nya
4. Maka akan terbuka sebuah window kecil
5. Klik URL yang diatas, kemudian tekan tombol "->" (arah kanan) pada keyboard untuk mencari widgetId
Setiap blog mempunyai ID Widget yang berbeda-beda, mungkin ada yang sama tetapi sangat kecil jumlahnya. ID Widget bisa juga disebut sebagai identitas sebuah widget. Mengetahui ID Widget kita sangat penting untuk mengedit sesuatu. Contohnya kita ingin membuat Sticky Widget di Sidebar Blog, kita harus mengetahui ID Widget terlebih dahulu.
Cara Mudah Untuk Mengetahui ID Widget Blog
A. Cara Pertama - Layout / Tata Letak
1. Login ke blogger.com2. Pada menu kiri, klik Layout / Tata Letak
3. Kemudian arahkan cursor kalian ke widget yang ingin dilihat ID nya, sehingga muncul link dibawah browser kalian
4. Kemudian cari kata widgetId=, seperti yang kalian di gambar ini ID Widget Popular Post di blog saya yaitu widgetId=PopularPosts1.
ID Widget kalian setelah "widgetId="
B. Cara Kedua - Edit Widget
1. Login ke blogger.com2. Pada menu kiri, klik Layout / Tata Letak
3. Klik Edit pada widget yang ingin dilihat ID nya
4. Maka akan terbuka sebuah window kecil
5. Klik URL yang diatas, kemudian tekan tombol "->" (arah kanan) pada keyboard untuk mencari widgetId
ID Widget kalian setelah "=" jadi ID Widget saya PopularPosts1
C. Cara Ketiga - Edit HTML
1. Login ke Blogger.com
2. Klik menu Theme atau Tema di kiri Blogger
3. Kemudian klik Edit HTML
4. Selanjutnya klik Jump To Widget, kalian akan melihat semua ID Widget kalian dibawah menu Jump To Widget
D. Cara Keempat - Inspect Element
1. Kunjungi blog anda
2. Klik kanan pada Widget yang ingin dilihat ID nya
3. Kemudian pilih Inspect Element
4. Akan terbuka sebuah window kecil di sebelah kanan
5. Selanjutnya jika kalian melewati sebuah kode akan tampil highlights, cari kode yang menunjukkan Widget. Jika sudah ketemu, lihat "id=" atau bisa juga dilihat di atas Widget kalian , ada kata div#IniIDWidgetKalian, contoh punya saya div#PopularPosts1
Oke itu saja yang bisa saya jelaskan tentang 4 Cara Mudah Untuk Mengetahui ID Widget Blog. Jika ada yang ingin kalian tanyakan seputar postingan ini silahkan komen dibawah. Sampai jumpa di postingan saya berikutnya. See you later
2. Klik kanan pada Widget yang ingin dilihat ID nya
3. Kemudian pilih Inspect Element
4. Akan terbuka sebuah window kecil di sebelah kanan
5. Selanjutnya jika kalian melewati sebuah kode akan tampil highlights, cari kode yang menunjukkan Widget. Jika sudah ketemu, lihat "id=" atau bisa juga dilihat di atas Widget kalian , ada kata div#IniIDWidgetKalian, contoh punya saya div#PopularPosts1
Oke itu saja yang bisa saya jelaskan tentang 4 Cara Mudah Untuk Mengetahui ID Widget Blog. Jika ada yang ingin kalian tanyakan seputar postingan ini silahkan komen dibawah. Sampai jumpa di postingan saya berikutnya. See you later